Menyusuli Pengumuman Sekretaris Daerah Kabupaten Pati selaku Ketua Panitia Kegiatan Pengadaan Aparatur Sipil Negara Pemerintah Kabupaten Pati Tahun 2022 Nomor 800/4406/2022 tanggal 25 November 2022 tentang Hasil Seleksi Administrasi Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK)
Pengumuman Pemenang Seleksi PNS Berprestasi sukses dilaksanakan di acara Malam Keakraban HUT Korpri ke 51 tanggal 29 November 2022 di Pendopo Kabupaten Pati. Selain itu diserahkan pula secara simbolis penghargaan tanda jasa Satya Lancana Karya Satya 30 Tahun, 20 Tahun dan 10 Tahun. Semoga kegiatan
Berdasarkan SK Bupati Pati Nomor 800/6366 tentang Penetapan Juara I, II dan III Penerima Penghargaan PNS Berprestasi di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Pati, Berikut kami umumkan Nama-nama pemenang Seleksi PNS Berprestasi. Selamat bagi para pemenang semoga inovasi yang diberikan menjadi manfaat dan
Pati 25/11 Menindaklanjuti Pengumuman Ketua Panitia Kegiatan Pengadaan Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Pati Tahun 2022 nomor 800/4179 tanggal 4 November 2022 tentang Seleksi Pengadaan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Jabatan Fungsional Tenaga Kesehatan di
Penyerahan SK Pensiun Batas Usia Pensiun (BUP) TMT 1 Januari s.d 1 Maret Tahun 2023 sebanyak 135 orang dilaksanakan pada Hari Senin, 21 November 2022 di Pendopo Kabupaten Pati. Dalam rangkaian acara tersebut diserahkan secara simbolis 10 SK Pensiun oleh Pj Bupati Pati Bapak Henggar
Hati-hati upaya penipuan terhadap pengadaan ASN Pemerintah Kabupaten Pati oleh pihak/oknum yang menawarkan atau menjanjikan dapat diterima menjadi ASN dengan meminta imbalan tertentu.